Tujuan Kami

VISI

Menjadi motor penggerak gerakan misi Jemaat GKIN dalam melayani mereka yang tertindas, miskin dan terlupakan di Indonesia dan di Belanda

MISI

  • Memotivasi Jemaat untuk terlibat aktif dalam pelayanan Diakonia dan Marturia
  • Mengkomunikasikan program-program Diakonia dan Marturia yang akan dan telah dijalankan secara menarik di tengah Jemaat
  • Mendesain program-program inovatif dalam membantu masyarakat miskin
  • Menyalurkan donasi Jemaat dalam program transformasi masyarakat
  • Mengelola donasi Jemaat secara profesional, transparan dan akuntabel
Translate »